SMA Dharmakarya Jakarta

Sosialisasi Ekskul Baru: Coding SMA Dharma Karya 2025, Mempersiapkan Siswa untuk Era Digital

(DK) – SMA Dharma Karya resmi meluncurkan ekstrakurikuler baru di tahun 2025, yaitu Ekskul Coding, sebagai langkah untuk membekali siswa dengan keterampilan digital yang semakin dibutuhkan di era modern. Ekskul ini dirancang untuk mengenalkan dasar-dasar pemrograman kepada siswa. Dengan bimbingan guru dan praktisi IT, siswa akan belajar tidak hanya teori tetapi juga praktik langsung dalam membuat proyek digital. … Baca Selengkapnya

Program Pendampingan Bimbingan dan Konsultasi Masuk PTN: Kolaborasi SMA Dharma Karya dan Nurul Fikri

(DK) – SMA Dharma Karya menjalin kerja sama dengan Lembaga Bimbingan Belajar Nurul Fikri dalam program bimbingan dan konsultasi khusus bagi siswa kelas XII eligible untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Program ini bertujuan untuk memberikan pendampingan intensif kepada siswa serta melibatkan orang tua dalam proses persiapan menuju PTN impian. Kegiatan dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal … Baca Selengkapnya

Ujian Praktek Sekolah

(DK) – Ujian praktek di SMA Dharma Karya merupakan salah satu kegiatan penting yang dilaksanakan untuk menguji keterampilan siswa dalam berbagai bidang studi. Ujian praktek ini tidak hanya bertujuan untuk mengukur pemahaman teori siswa, tetapi juga untuk mengasah kemampuan mereka dalam menerapkan pengetahuan yang telah dipelajari di kelas. Ujian praktek dilaksanakan dari tanggal 16 – … Baca Selengkapnya

Pelatihan AI Bersama Guru SMA Dharma Karya

(DK) – Penguasaan digital dalam pendidikan menjadi keharusan sekarang ini baik guru maupun peserta didik, sebagaimana guru SMA Dharma Karya kini terus meg-upgrade dan mengikuti perkembangan teknologi khususnya dalam teknologi dalam dunia pendidikan. Baru-baru ini kami belajar bersama berbagi atau sharing ilmu dan pengetahuan bersama Ibu Sri Sumarni Hazizah, M.Pd dalam pemanfaatan AI (Artificial Inteligence) … Baca Selengkapnya

Selamat dan Sukses 67 Masuk PTN

Selamat atas pencapaian membanggakan ini! Semoga kamu selalu sukses di masa depan. Garnis Fidelya Widodo Universitas Indonesia (UI) Gazetta Fajreena Farras UPN Veteran Jakarta Annisa Aulia Kamila Universitas Padjadjaran (UNPAD) Zaky Ferdiansyah Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Shifa Ramandhanty Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bintang Ilham Riyanto Universitas Negeri Jakarta (UNJ) Neva Syahaza Universitas Negeri Jakarta (UNJ) … Baca Selengkapnya

Raker SMA Dharma Karya TA. 2024/2025

(DK) -Rapat Kerja atau yang sering disingkat Raker adalah pertemuan formal yang diadakan oleh suatu organisasi untuk membahas hal-hal yang berkaitan dengan pelaksanaan tugas dan pencapaian tujuan organisasi. Tujuan utama Raker antara lain: Mengevaluasi program kerja yang telah dilaksanakan di periode sebelumnya. Menyusun program kerja untuk periode selanjutnya. Meningkatkan koordinasi antar anggota organisasi atau karyawan. … Baca Selengkapnya