SMA Dharmakarya Jakarta

Polwan Polda Metro Jaya Goes To School

(DK) Peringatan Hari Sumpah Pemuda tahun ini dihadiri oleh perwakilan pejabat dari Polres Metro Jaya Jakarta Selatan dalam rangka Polwan Polda Metro Jaya Goes To School dengan mengambil tema “Dengan Semangat SUMPAH PEMUDA Para Pelajar Siap Tingkatkan Jiwa Kesadaran Kebagsaan Indonesia Untuk Menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa”.

Berbarengan dengan usainya kegiatan upacara Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2019 juga dilaksanakan Serah Terima Jabatan dan Pelantikan Pengurus OSIS baru periode 2019/2020 oleh Kepala Sekolah SMA Plus Dharma Karya disaksikan oleh pejabat polwan dari Polres Metro Jaya Jakarta Selatan.